Patroli Polsek Kotabaru Kontrol Bank Mandiri Antisipasi Kerawanan di Lingkungan Perbankan

    Patroli Polsek Kotabaru Kontrol Bank Mandiri Antisipasi Kerawanan di Lingkungan Perbankan

    KOTABARU KARAWANG - Personil Polsek Kotabaru Polres Karawang Polda Jawa Barat melaksanakan patroli rawan malam hari di Bank Mandiri Unit Jomin berikan himbauan kamtibmas kepada satpam Bank Mandiri, Selasa malam (13/08/2024). 

    Kegiatan ini di lakukan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif, mengantisipasi tindak kriminalitas Curat, Curas dan Curanmor (3C) di lingkungan Bank Mandiri dan sekitar. 

    Dengan dialogis dan meningkatkan kewaspadaan saat bertugas, mengantisipasi kasus kriminalitas yang kemungkinan bisa terjadi dimana saja. 

    Petugas Patroli di pimpin oleh Aiptu Dadang Romansyah bersama Bripka Mulyadi, S.H. melaksanakan dialogis dengan penjaga Bank Mandiri juga melakukan patroli ke pemukiman penduduk, pertokoan, perbankan, dan ATM2 serta obyek vital yang lainnya. 

    Pihaknya mengatakan bahwa dalam kegiatan Patroli ini untuk mencegah gangguan Kamtibmas juga untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas baik kepada petugas yang sedang tugas maupun kepada warga masyarakat yang hendak mengambil uang di ATM agar tetap waspada dan berhati-hati mengingat waktu siang maupun malam hari adalah waktu yang rawan akan terjadinya gangguan kamtibmas. 

    Petugas juga meminta kepada petugas keamanan untuk terus waspada dan apabila ada hal-hal yang mencurigakan agar segera lapor ke Polsek Kotabaru untuk ditindak lanjuti sesegera mungkin. 

    #polsekkotabaru #polreskarawang #iptusuherlan #akbpedwarzulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Malam Cegah Guantibmas Polsek Kotabaru...

    Artikel Berikutnya

    Cegah Kerawanan Sore Patroli Polsek Kotabaru...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Anggota Polsek Tirtajaya Sambangi Anggota Linmas Desa Sumurlaban serta menyampaikan Himbauan Kamtibmas
    Patroli Prekat Antisipasi Kejahatan C3 Sambangi Karyawan Alfamart Anggota Polsek Pakisjaya Berikan Himbauan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Tirtajaya ajak Masyarakat Desa Sumurlaban agar menjaga Keamanan pada Pilkada tahun 2024

    Ikuti Kami