Patroli Polsek Kotabaru Lakukan Patroli Dialogis Dengan Security FIF Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Patroli Polsek Kotabaru Lakukan Patroli Dialogis Dengan Security FIF Sampaikan Pesan Kamtibmas

    KOTABARU KARAWANG - Dalam rangka memelihara situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif di wilayah hukum Personil Polsek Kotabaru Polres Karawang Polda Jawa Barat, Piket Fungsi Polsek Kotabaru Polres Karawang Polda Jawa Barat meningkatkan kegiatan patroli wilayah. Sabtu (27/07/2024). 

    Personil piket yang dipimpin oleh Aipda Abdul Karim, S.H. melaksanakan patroli dengan sasaran Federal International Finance (FIF) dilanjutkan ke tempat rawan lainya di wilayah hukum Polsek Kotabaru. 

    Selain melaksanakan kegiatan patroli, patroli juga melakukan dialogis dengan Security dan Karyawan FIF untuk menyampaikan pesan Kamtibmas agar lebih waspada dan berhati-hati. 

    Sebelum meninggalkan lokasi, Personil Patroli juga menitipkan pesan kamtibmas. Apabila mendengar atau mengetahui informasi sekecil apapun tentang potensi ancaman gangguan kamtibmas, segera menginformasikan kepada Bhabinkamtibmas atau  langsung mendatangi Polsek Kotabaru. 

    Sementara itu, ditempat terpisah Kapolres Karawang Akbp Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H., melalui Kapolsek Kotabaru Iptu Suherlan, S.H. mengatakan "bahwa kegiatan ini selain bertujuan untuk meningkatkan stabilitas kamtibmas, juga sebagai wujud pelayanan prima Kepolisian kepada masyarakat." Ucap Kapolsek 

    #polsekkotabaru #polreskarawang #iptusuherlan #akbpedwarzulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Akhir Pekan Patroli Polsek Kotabaru Sambangi...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Kejahatan Jalanan Polsek Kotabaru...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Bhabinkamtibmas Polsek Pedes Jaga Keamanan Di Lingkungan Masyarakat
    Menjelang Pilkada Polsek Pedes Himbau Masyarakat Bersama  Tokoh Agama
    Tingkatkan Patroli Malam  Anggota Polsek Pedes Himbau Anak Muda Di Wilayah Hukum Nya

    Ikuti Kami